Menambahkan Mini Icon Sebelah Judul Entri / Post

04/02/16







Caranya:
1) Sign in akun blogger

2) Dashboard > Design > Edit HTML > Tick kotak "Expand Widget Template"

3) Dengan menggunakan ctrl + F (tekan serentak pada keyboard), cari kode
 <a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>

4) Copy kode di bawah dan letakkan di antara kode <a expr:href='data:post.url'> dan <data:post.title/></a> yang kamu cari dalam langkah 3 tadi
<img src="url gambar"/>

Contoh, kode kamu akan jadi seperti ni:
<a expr:href='data:post.url'><img src="url gambar"/><data:post.title/></a>

5) Kemudian, pada url gambar, gantikan dengan url gambar pilihan kamu.

Contoh, kode kamu akan jadi seperti ini:
<a expr:href='data:post.url'><img src="https://6412544969642075171-a-1802744773732722657-s-sites.googlegroups.com/site/jombinabelogsebelahtajukpost/cute.gif"/><data:post.title/></a>
6) Klik save template.
Kamu bisa cari mini icon sesuai yang kamu mau di SINI atau SINI


credit: Jombinabelog 

Label:





0 comments

Posting Komentar


Kio